Desain Ruang Tamu Minimalis
Desain Interior Hotel
Desain Ruang Tamu Terbuka Untuk Aktivitas yang Lebih Bebas
Berbicara soal ruang tamu, yang ada di dalam pikiran anda mungkin bagaimana membuat tamu yang datang ke rumah anda merasa nyaman dan terkesan dengan desain ruang tamu anda. Nah, agar anda tidak salah di dalam mendesain ruang tamu anda, sebaiknya anda memikrkan fungsi dari ruang tamu itu sendiri. Jika anda tipe orang yang suka bersosialisasi maka memungkinkan adanya banyak tamu yang datang ke rumah anda.
Maka dari itu anda memerlukan ruang tamu yang lebih luas untuk menampung tamu-tamu yang datang ke rumah anda. Bagaimana jika anda hanya memiliki rumah dengan ukuran yang kecil? Tentu saja anda membutuhkan strategi agar ruang tamu anda terlihat lebih luas dan mendukung sirkulasi aktivtas anda sehari-hari, salah satunya yaitu dengan mengaplikasikan desain ruang tamu terbuka.
Lebih Nyaman dengan Ruang Tamu Terbuka
Banyak manfaat yang bisa anda dapatkan dengan mengaplikasikan desain ruang tamu terbuka. Salah satunya yaitu rasa nyaman yang merupakan efek dari suasana yang terbuka yang menyatu dengan alam. Di dalam desain terbuka ini anda tidak membutuhkan sekat atau pintu interior yang terkadang memberikan kesan sempit dan penuh di ruang tamu anda.
Maka dengan menyiasatinya, anda bisa mendapatkan kesan yang lebih luas dengan menghilangkan sekat pintu interior. Selain itu, ruang tamu terbuka juga sangat mendukung anda yang aktiv dalam beraktivitas di dalam rumah dengan kesan bebas yang diberikan oleh ruang tamu terbuka. Jika anda mau mengeksplor uang tamu anda dengan membuat level lantainya lebi tinggi dari lantai ruangan yang lain juga bisa menambah kesan luas pada ruang tamu anda.
Hotline : Phone: 0251-9938000 / Mobile: 08122938936
Jika anda ingin mendesain ruang tamu anda menggunakan desain ruang tamu terbuka anda bisa berkonsultasi dengan ahli desain interior. Caranya yaitu dengan menghubungi kami melalui layanan hotline diatas. Pendapat dan saran dari para ahli desain interior yang handal bisa menjadi referensi anda. Jadi tunggu apalagi, segera hubungi kami.
image credit : http://www.decoist.com/2012-08-30/designers-block-how-to-regain-your-inspiration/