Desain Interior Rumah Minimalis Untuk Keluarga
Desain Rumah Modern Untuk Anda
Ruang Keluarga Minimalis Modern – Seperti kita tahu bahwa point-point penting dalam desain rumah meliputi banyak hal, mulai dari desain interior dan eksterior dll. Sementara itu saya akan sedikit membahas mengenai ruang keluarga yang minimalis dan modern barangkali anda ingin menerapkannya di rumah tercinta.
Contoh Ruang Keluarga Minimalis Modern
Sebenarnya ada banyak sekali contoh "ruang keluarga yang minimalis modern" yang sudah ada di internet, anda bisa mencarinya di google image. Namun akan saya berikan beberapa point penting untuk pemanfaatan ruang keluarga yang sempit, atau desain ruang keluarga minimalis bergaya modern. Untuk anda yang hidup diperkotaan dan terbatas dengan luas tanah untuk rumah hunian anda, tentunya ingin mempunyai bentuk rumah atau bangunan yang nyaman, dalam hal ini memanfaatkan ruang sempit ruang keluarga agar berkesan luas. Hal yang harus diperhatikan untuk membuat ruang keluarga adalah dengan memberikan warna cerah pada dinding ruang keluarga, seperti contoh warna-warna pastel dan diusahakan hanya menggunakan satu warna saja tujuannya tentu untuk memberikan kesan luas khusus untuk ruang keluarga. Selain itu, jangan menempelkan banyak aksesoris secara berkebihan pada ruangan keluarga minimalis anda terutama pada tembok, jika memang ingin memasang foto atau lukisan sebaiknya hanya memasang beberapa saja, jangan berlebihan, yang terpenting bagaimana caranya agar tampilan dinding seminimalis mungkin karena kesan ramai pada dinding hanya akan memberikan kesan sempit ruangan, dan kesan kosong justeru terlihat memperluas kesan ruang keluarga minimalis anda.
Bagian penting lainnya adalah untuk lighting ruangan, sangat disarankan hanya diberi pencahayaan secukupnya saja, karena sesuai prakteknya semakin terang ruangan keluarga maka akan terasa semakin memebrikan kesan luas, namun untuk anda yang berjiwa romantis boleh saja sedikit meredupkan pencahayaan, tapi perlu diingat, jangan terlalu redup karena ruangan akan terasa lebih sempit. Selain itu bagian terpenting yang terakhir adalah pemilihan jenis furniture serta barang elektronik yang ditempatkan untuk ruang keluarga minimalis modern anda agar terkesan luas, minimalis dan modern, pemilihan furniture yang anda gunakan harus simple dan sebisa mungkin disesuaikan proporsinya dengan ukuran ruang keluarga anda, dianjurkan untuk memakai custom furniture sehingga akan sangat cocok dengan keadaan ruang keluarga anda. Untuk barang elektronik usahakan untuk memilih yang tidak terlalu banyak memakan ruang dan sesuai dengan tema ruang keluarga yang simple dan modern. Itulah sedikit bagian-bagian yang harus dilakukan untuk menata ruang keluarga minimalis modern demi kenyamanan anda, semoga bermanfaat. Terima kasih.